Cara cepat mengetik 10 jari

Posted by Djud Minggu, 04 Desember 2011 0 komentar
Sebenarnya banyak software yang bisa membantu kita belajar mengetik 10 jari. Tapi bagaimana  jika belajar secara langsung pada pengaplikasiannya??

Sebenarnya saya juga masih belajar tapi saling berbagi apa salahnya kan ^^

Ini adalah hal-hal yang harus diperhatikan saat mengetik 10 jari.


  1. Konsentrasi
  2. Santai dan Jangan terburu-buru
  3. pelajari setiap hari
Dan inilah kuncinya, anda harus bisa menghafal tata letak keyboard itu ^^

Tangan Kiri

Jari Kelingking :
Baris Pertama = ‘ dan 1
Baris Kedua = Tab dan Q
Baris Ketiga = Capslock dan A
Baris Keempat = Shift kiri dan Z
Baris Kelima = Ctrl dan Windows

Jari Manis :
Baris Pertama = 2
Baris Kedua = W
Baris Ketiga = S
Baris Keempat = X

Jari Tengah :
Baris Pertama = 3
Baris Kedua = E
Baris Ketiga = D
Baris Keempat = C

Jari Telunjuk :
Baris Pertama = 4 dan 5
Baris Kedua = R dan T
Baris Ketiga = F dan G
Baris Keempat = V dan B

Ibu Jari :
Baris Kelima = Alt kiri dan Spasi

Tangan kanan

Ibu Jari :
Baris Kelima = Alt kanan dan Spasi

Jari Telunjuk :
Baris Pertama = 6 dan 7
Baris Kedua = Y dan U
Baris Ketiga = H dan J
Baris Keempat = N dan M

Jari Tengah :
Baris Pertama = 8
Baris Kedua = I
Baris Ketiga = K
Baris Keempat = ,

Jari Manis :
Baris Pertama = 9
Baris Kedua = O
Baris Ketiga = L
Baris Keempat = .

Jari Kelingking :
Baris Pertama = 0, -, = dan BackSpace
Baris Kedua = P, [ dan ]
Baris Ketiga = , ;, ‘ dan Enter
Baris Keempat = / dan shift kanan.


#Baris maksudnya baris pada keyboard ^^

0 komentar:

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman